You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jaktim Kaji HBKB Digelar Setiap Minggu
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemkot Jaktim Kaji HBKB Digelar Rutin Tiap Minggu

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Timur akan mengkaji permintaan warga yang mengusulkan agar Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) diselenggarakan rutin setiap minggu.

Warga minta setiap minggu. Kalau sekarang kan di minggu kedua dan minggu keempat

Asisten Perekonomian dan Pembangunan Jakarta Timur, Sofyan Taher mengatakan usulan tersebut sering dikemukakan, warga dalam setiap kesempatan.

"Warga minta setiap minggu. Kalau sekarang kan di minggu kedua dan minggu keempat," ujarnya di HBKB Jalan Pemuda Pemuda, Rawamangun, Minggu (15/10).

Pemkot Jakpus akan Gelar HBKB di Jl Suryopranoto

Menurutnya, dari sisi ekonomi, kegiatan HBKB memberi keuntungan bagi para Pedagang Kaki Lima (PKL) binaan. HBKB juga sebagai tempat sosialisasi program Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) di Jakarta Timur.

"Potensi ekonominya sangat besar. Kita bisa kumpulkan PKL binaan di sini dan perputaran uangnya sangat potensial," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye2621 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye2090 personNurito
  3. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1771 personFolmer
  4. Pramono Sebut Posko Pengaduan KJP Dibuka di 44 Kecamatan

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1692 personDessy Suciati
  5. Warga Ingin Program Mudik Gratis Terus Berlanjut

    access_time12-03-2025 remove_red_eye1514 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik