You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Anies Minta Pembangunan Flyover dan Underpass Rampung Sesuai Target
.
photo Adi Alfiyan - Beritajakarta.id

Anies Minta Pembangunan Flyover dan Underpass Rampung Sesuai Target

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menyatakan, sudah memerintahkan Dinas Bina Marga melakukan percepatan pengerjaan proyek pembangunan enam underpass dan flyover (FO) agar rampung sesuai target, Desember mendatang.

Tadi saya sampaikan, kita ingin semua proyek itu selesai sesuai rencana.

"Tadi saya sampaikan, kita ingin semua proyek itu selesai sesuai rencana. Karena memang tahun anggarannya 2016-2017," ucap Anies, Rabu (18/10). 

Anies Sampaikan Lima Poin Pola Kerja dan Komunikasi

Anies juga memerintahkan agar SKPD terkait membuat review secara tertulis dan menyerahkan dokumen berisi rencana percepatan itu, Jumat (21/10) mendatang.

"Maka itu saya minta hari Jumat pagi paling lambat untuk dokumen semua selesai. Mereka harus koordinasi dengan instansi lain yang terkait," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1477 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1343 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1080 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1031 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye995 personDessy Suciati