You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Keberadaan Loksem di Grogol Petamburan Bakal Dievaluasi
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Keberadaan Loksem di Grogol Petamburan Bakal Dievaluasi

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat, akan meninjau kembali keberadaan lokasi sementara (loksem) pedagang kaki lima (PKL) di wilayah Kecamatan Grogol Petamburan. 

Loksem yang sudah ada tetap akan dievaluasi kembali per tiga bulan

Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Barat, Eldi Andi mengatakan, apabila keberadaannya menganggu lingkungan dan pengguna jalan, maka loksem itu bisa ditutup. 

Sudin KUMKM Jaksel Segel 18 Kios Loksem

"Loksem yang sudah ada tetap akan dievaluasi kembali per tiga bulan," kata Eldi, Jumat (20/10). 

Eldi juga meminta loksem dilengkapi tempat pemilah sampah, sehingga nantinya tidak ada yang membuang sampah sembarangan. 

"Bila tidak ada tempat pemilah sampah, akan ada yang membuang sampah di salurah air. Sehingga saluran air menjadi mampet," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik