Pemkot Jakbar Gelar Beach Walk Soliditas dan Solidaritas
access_time Sabtu, 28 Oktober 2017 14:48 WIB
remove_red_eye 1788
person Reporter : Folmer
person Editor : Budhy Tristanto
Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat, menggelar acara silaturahmi antar pegawai yang dikemas dalam kegiatan Beach Walk Soliditas dan Solidaritas di Pantai Anyer, Cibereum, Banten.
Kegiatan ini swadaya dari pegawai dan pimpinan
Acara yang digelar Jumat (27/10) hingga Sabtu (28/10) ini diisi dengan berbagai kegiatan, di antaranya senam bersama, gerak jalan santai, pemberian santunan untuk yatim-piatu dan dhuafa, serta hiburan.
Wali Kota Jakarta Barat, Anas Effendi mengatakan, acara yang diikuti sekitar 5.000 pegawai beserta keluarga ini bertujuan untuk memperarat tali silaturahmi dan kekompakan.
109 PNS Pemkot Jakbar Ikut Donor Darah"Kegiatan ini swadaya dari pegawai dan pimpinan
di lingkungan Pemkot Jakarta Barat," tandasnya.