Anies Hadiri Pengajian Bulanan PP Muhammadiyah
access_time Sabtu, 11 November 2017 00:27 WIB
remove_red_eye 3863
person Reporter : Budhi Firmansyah Surapati
person Editor : Budhy Tristanto
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, Jumat (10/11) malam, menghadiri pengajian bulanan Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah di Jalan Menteng Raya No 62, Jakarta Pusat.
Jakarta Insya Allah kita buat berkemajuan
Dalam kegiatan yang mengambil tema Membangun Jakarta yang Berkemajuan ini, Anies mengajak warga Muhammadiyah terlibat dalam mendukung pembangunan.
Anies Diundang ke Pertemuan Tahunan Forum Ekonomi Dunia"Jakarta Insya Allah kita buat berkemajuan
," ujar Anies, Jumat (10/11).Dirinya menambahkan, generasi muda Muhammadiyah nantinya sangat dibutuhkan untuk mendukung program pembiasaan jam belajar anak.
"Kita membutuhkan relawan-relawan untuk membimbing adik-adik belajar," tandasnya.