You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Penyerapan Anggaran PTSP Jakut Capai 58 Persen
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Serapan Anggaran Sudin PM dan PTSP Jakut Capai 58 Persen

Serapan anggaran Suku Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PM dan PTSP) Jakarta Utara hingga hari ini telah mencapai 58 persen, dari total anggaran Rp 4,2 miliar. Ditargetkan hingga akhir tahun, penyerapan bisa mencapai 80 persen.

Penyerapan baru mencapai 58 persen. Tapi kita optimistis di akhir tahun bisa mencapai 80 persen

Kepala Suku Dinas PM dan PTSP Jakarta Utara, Lamhot Tambunan mengatakan, penyerapan anggaran di unit yang dipimpinnya saat ini banyak digunakan untuk kegiatan non fisik 

"Penyerapan baru mencapai 58 persen. Tapi kita optimistis di akhir tahun bisa mencapai 80 persen. Karena saat ini banyak yang masih dalam proses pencairan," ujar Lamhot, Kamis (16/11).

Pekan Ini, Pembangunan Velodrome Ditarget Selesai 70 Persen

Menurutnya, penggunaan anggaran lebih banyak digunakan kegiatan non fisik. Yakni lebih pada kegiatan pelayanan masyarakat serta honor 43 pekerja harian lepas (PHL). Sedangkan kegiatan fisiknya, hanya berupa pemeliharaan mesin pendingjn ruangan atau AC. Kemudian pembelanjaan tinta printer dan alat tulis kantor (ATK).

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2315 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1278 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1026 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye979 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye892 personAldi Geri Lumban Tobing