You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
30 Rumah Pompa di Jakbar Siap Antasipasi Genangan
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

30 Rumah Pompa di Jakbar Siap Antisipasi Genangan

Sebanyak 30 rumah pompa yang tersebar di delapan wilayah kecamatan di Jakarta Barat, saat ini kondisinya dalam kondisi bagus dan siap untuk mengantisipasi genangan. 

Tiga pompa stasioner yang sempat rusak akibat sampah, saat ini telah rampung diperbaiki

Kepala Seksi Pemeliharaan Sudin Sumber Daya Air, Juniarto mengatakan, perbaikan mesin pompa menjadi salah satu prioritas yang dikerjakan menjelang musim penghujan.  

7 Mesin Pompa di Rumah Pompa Setiabudi Barat Disiagakan

"Kondisi seluruh rumah pompa siap beroperasi. Tiga pompa stasioner yang sempat rusak akibat sampah, saat ini telah rampung diperbaiki," ujar Juniarto, Jumat (17/11). 

Selain perbaikan pompa, lanjut Juniarto, pihaknya juga menyiagakan pompa mobile dan trailer untuk membantu mengatasi genangan di sejumlah lokasi di Jakarta Barat. 

"Kami juga menguras endapan lumpur di saluran penghubung maupun waduk, agar daya tampung air lebih banyak," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Mengaku Nyaman, Rano Karno Bakal Rutin Naik Angkutan Umum ke Balai Kota

    access_time25-02-2025 remove_red_eye4069 personFolmer
  2. Dinas KPKP Sukses Gelar Sterilisasi Massal Kucing Jalanan

    access_time24-02-2025 remove_red_eye3382 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye2289 personNurito
  4. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1595 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1431 personBudhi Firmansyah Surapati