You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin LH Tangkap Dua Warga Buang Sampah sembarangan di CFD
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Sudin LH Jakpus Gelar OTT Buang Sampah Sembarangan

Suku Dinas Lingkungan Hidup (Sudin LH) Jakarta Pusat, menggelar Operasi Tangkap Tangan (OTT) buang sampah sembarangan di area Car Free Day (CFD) Jalan Sudirman - MH Thamrin, Jakarta Pusat.

Ada dua orang, yang satu saksi dan satu yang buang sampah sembarangan, kita kenakan denda Rp 9.000

Sebanyak 40 petugas Sudin LH pun dikerahkan untuk menyisir di kawasan CFD.

HBKB Awal Tahun 2017 Terpantau Lengang

Kasi Peran Serta Masyarakat dan Penataan Hukum, Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Pusat, Maspud mengatakan, dalam OTT tersebut sebanyak dua warga yang kedapatan buang sampah sembarangan langsung diamankan. 

“Ada dua orang, yang satu saksi dan satu yang buang sampah sembarangan, kita kenakan denda Rp 9.000,” ujarnya, Minggu (7/1).

Ia menjelaskan, OTT ini dilakukan untuk memberikan edukasi kepada warga agar tidak membuang sampah sembarangan.

"Jadi yang pernah tertangkap OTT kebanyakan sudah paham dan tahu jadi tidak akan melakukanya lagi,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4256 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1814 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1600 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1578 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1560 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik