You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sandi Resmikan Taman Lampu Mataram
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

Sandi Resmikan Taman Lampu Mataram

Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno, meresmikan Taman Lampu Mataram, di Jalan Mataram, Selong, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Taman yang awalnya gelap, saat ini bisa dinikmati dengan lampu berwarna warni. 

Taman ini penuh kenangan buat saya, jadi saya senang

"Taman ini penuh kenangan buat saya, jadi saya senang. Pihak PLN memberikan perhatian kepada taman-taman di Jakarta. Konsep kami semua taman di Jakarta, park bukan garden,” ujarnya, Jumat (26/1).

Sandi meminta untuk unit kerja perangkat daerah (UKPD) terkait melakukan pemeliharaan taman tersebut. “Sudin Kehutanan yang akan memelihara lampu-lampunya berkoordinasi dengan camat,” terangnya. 

Taman Atap Gedung Parkir Kantor Wali Kota Jakbar akan Ditata

Sementara itu, General Manager PT PLN Distribusi Jakarta Raya, Ikhsan Assad mengatakan, sebanyak dua kilometer lampu LED dipasang di taman tersebut. Total daya yang dibutuhkan yakni 9.000 watt.

"Total angaran untuk lampu taman ini Rp 100 juta. Untuk tiga bulan ke depan pemeliharaan akan menjadi tangung jawab PLN, selanjutnya Sudin Kehutanan Jakarta Selatan yang akan bertanggung jawab,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2267 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1266 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1223 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1077 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1001 personDessy Suciati