You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Food Station targetkan pendapatan 1 Triliun di tahun 2018
.
photo doc - Beritajakarta.id

Food Station Targetkan Pendapatan Rp 1 Triliun di 2018

PT Food Station Tjipinang Jaya menargetkan meraih pendapatan sebesar Rp 1 triliun di tahun 2018. Target tersebut meningkat sebesar Rp. 254 miliar dibandingkan tahun lalu yaitu sebesar Rp. 746 miliar.

Untuk mencapai target pendapatan tersebut kami menerapkan beberapa strategi salah satunya penambahan kontrak farming di beberapa daerah di Indonesia

"Untuk mencapai target pendapatan tersebut, kami menerapkan beberapa strategi salah satunya penambahan kontrak farming di beberapa daerah Indonesia," ujar Arief Presetyo Adi, Direktur Utama Food Station Tjipinang Jaya, Jumat (2/2).

Ia menambahkan, selain memperbanyak kontrak farming pihaknya juga akan melakukan kerja sama untuk penjualan tepung dan membangun pabrik di kawasan Cipinang untuk penempatan alat rice to rice dengan kapasitas 5 ton per jam.

Musrenbang Kelurahan Karet Kuningan Bahas 103 Usulan
Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1461 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1270 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1067 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1006 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye978 personDessy Suciati