You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wagub Minta Penambahan Petugas PPSU untuk Bersihkan Sampah di Kali Krukut
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

Wagub Minta Penambahan Petugas PPSU untuk Bersihkan Sampah di Kali Krukut

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno meminta petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) yang membantu penanganan sampah di Kali Krukut, Tanah Abang, Jakarta Pusat, jumlahnya ditambah.

"Saya sudah lihat dokumentasinya dan petugas PPSU sudah melakukan penanganan. Tapi, saya minta jumlahnya ditambah," kata Sandi, di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (4/6).

Dijelaskannya, penumpukan sampah di Kali Krukut dipicu karena masih ada masyarakat yang belum tertib dalam membuang sampah.

Turap Anak Kali Krukut di Kebon Melati Longsor

"Kita ingin masalah sampah di Kali Krukut ini tertangani secepatnya. Sehingga, tidak memicu terjadinya banjir," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2211 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1259 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1215 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1067 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye984 personDessy Suciati