You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sandi Minta Sosialisasi Perluasan Ganjil Genap Lebih Digalakkan
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Sandi Minta Sosialisasi Perluasan Ganjil Genap Lebih Digencarkan

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno meminta sosialisasi terkait uji coba perluasan ganjil genap lebih digencarkan.

Kita ingin terus galakkan sosialisasi in

Sejauh itu, sebagian ruas jalan di Ibukota dinilai sudah mulai terlihat lancar memasuki hari keempat uji coba perluasan ganjil genap.

"Kita ingin terus galakkan sosialisasi ini," ujar Sandi, Kamis (5/7).

Brosur Uji Coba Perluasan Ganjil Genap Dibagikan ke Pengendara

Sandi menilai, kondisi lalu lintas relatif lebih baik jika dibanding hari yang sama sebelum sistem lalu lintas ganjil genap diberlakukan. Berdasarkan data di lapangan, setiap 30 menit rata-rata ada sebanyak 30 kendaraan yang melanggar.

"Ini cukup baik. Tapi kita perlu dorong lagi untuk evaluasi dan sosialisasi ke masyarakat apa saja alternatif jalannya," katanya.

Ia menginginkan, seluruh ruas jalan yang diterapkan ganjil genap dapat efektif mengurai kemacetan. Oleh sebab itu, sosialisasi perluasan ganjil genap harus digencarkan di minggu pertama uji coba kebijakan ini. 

"Kita ingin di minggu pertama kita terus sosialisasikan dan dorong agar semakin banyak masyarakat yang mengetahui kebijakan ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2548 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1369 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye1036 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye939 personFakhrizal Fakhri
  5. Pengurus IKAL DKI Jakarta 2025–2030 Resmi Dilantik

    access_time09-07-2025 remove_red_eye833 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik