You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Saluran Air di Pulau Panggang Diperbaiki SDA
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Saluran Air di Pulau Panggang Diperbaiki

Petugas Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Kepulauan Seribu memperbaiki saluran air di tiga RW di Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara. Selain itu saluran yang mengalami sedimentasi juga dikeruk untuk menambah daya tampung.

Pekerjaan ini merupakan pemeliharaan rutin. Ada 15 petugas yang dikerahkan untuk melakukan pembongkaran

"Pekerjaan ini merupakan pemeliharaan rutin. Ada 15 petugas yang dikerahkan untuk melakukan perbaikan," kata Ahmad Saiful, Kepala Sudin SDA Kepulauan Seribu, Selasa (10/7).

Menurut Saiful, perbaikan saluran yang dilakukan pihaknya meliputi pembongkaran inrit saluran rumah warga, serta pembersihan sampah dan sedimentasi. Selain itu, petugas juga melakukan membuat saluran baru, karena ada rumah warga yang pondasinya tepat di atas saluran.

Petugas Lakukan Pemeliharaan Tanggul Pengaman Pantai Pulau Sabira

"Pemeliharaan ini ditargetkan akhir bulan Juli selesai. Saya harap peran RT dan RW turut mengawasi warga yang tengah membangun rumah," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2315 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1278 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1026 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye979 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye893 personAldi Geri Lumban Tobing