You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
182 Kendaraan Berhasil Dijaring Dalam Razia Parkir Liar
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Parkir Liar, Sudinhub Jakpus Tindak 182 Kendaraan

Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat berhasil menindak 182 kendaraan dalam razia parkir liar di wilayah Kecamatan Senen, Kecamatan Gambir dan Kecamatan Kemayoran, Selasa (21/8).

Totalnya ada 182 kendaraan, yaitu 173 roda dua dan sembilan roda empat yang kita tindak hari ini

"Totalnya ada 182 kendaraan, yaitu 173 roda dua dan sembilan roda empat yang kita tindak hari ini," ujar Harlem Simanjuntak, Kepala Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat, Selasa (21/8).

Dikatakannya, hasil penindakan tersebut 35 sepeda motor diantaranya diangkut dari sekitar Stasiun Senen dan Stasiun Kemayoran, selebihnya dicabut pentil. Sembilan kendaraan roda empat yang kedapatan parkir di bahu jalan disekitaran Jalan Kalibaru Timur dan Jalan Kebon Kosong, dicabut pentil dan ditilang.

Parkir Liar, 157 Kendaraan Ditindak di Jakpus

"Razia parkir liar ini, selain untuk menjaga agar arus lalu lintas tetap lancar dan tidak terganggu juga agar Jakarta Pusat tampak tertib lalu lintas selama kegiatan Asian Games," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2302 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1274 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1015 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye973 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye885 personAldi Geri Lumban Tobing