You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Gulkarmat Jakpus Pelatihan Simulasi Pencarian Korban
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Sudin Gulkarmat Jakpus Gelar Simulasi Penyelamatan Korban

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat menggelar pelatihan simulasi penyelamatan dan pencarian korban kebakaran yang dilakukan di kantornya Jalan KH Zainul Arifin, Gambir. Ini dilakukan untuk meningkatkan kemampuan personel.

Pelatihan dimaksud agar tim rescue mengasah kemampuan bila menghadapi hambatan saat mengevakuasi korban kebakaran dengan cepat, aman dan selamat

"Pelatihan dimaksud agar tim rescue mengasah kemampuan bila menghadapi hambatan saat mengevakuasi korban kebakaran dengan cepat, aman dan selamat," ujar Hardisiswan, Kepala Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Pusat, Kamis (23/8).

Menurutnya, saat terjadi kebakaran paparan radiasi panas sangat tinggi, hal itu dapat diatasi oleh tim dengan teknik dan peralatan khusus. Mengatur stamina agar tetap stabil saat menggunakan alat pelindung diri (APD).

Petugas Damkar Sektor IV Johar Baru Dapat Pelatihan Evakuasi

"Simulasi dilakukan dengan skenario evakuasi korban yang terjebak di ruang berasap tebal dan berbahaya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4082 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2791 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1776 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1569 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1433 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik