You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Saluran Air di RW 09 Kenari Dinormalisasi
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Saluran PHB di Jalan Inspeksi Kali Ciliwung di Kenari Dinormalisasi

Satuan Pelaksanan Sumber Daya Air Kecamatan Senen, Jakarta Pusat, melakukan normalisasi terhadap saluran penghubung (PHB) di Jalan Inspeksi Kali Ciliwung, RW 09, Kelurahan Kenari. Selain perbaikan turap, pengerukan dan pembuatan penutup saluran akan dilakukan.

Panjang saluran 80 meter, lebar 80 sentimeter dan kedalaman 150 sentimeter. Kita perbaiki turapnya yang ambrol sekaligus pembuatan penutup salurannya

"Panjang saluran 80 meter, lebar 80 sentimeter dan kedalaman 150 sentimeter. Kita perbaiki turapnya yang ambrol sekaligus pembuatan penutup salurannya," ujar M Rochman, Kasatpel Sumber Daya Air Kecamatan Senen, Senin (3/9).

Sementara itu, Lurah Kenari Triana Eka menambahkan, saluran tersebut memang sudah lama tidak dilakukan perbaikan. Kondisi turap yang mulai retak dan ambrol dikhawatirkan akan semakin parah jika tidak segera diperbaiki hingga menyumbat saluran.

Saluran Air di Jalan Letjen Suprapto Dinormalisasi

"Mudah-mudahan segera selesai, karena sepertinya cuaca tidak menentu hujan lebat bisa datang sewaktu-waktu seperti kemarin," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8523 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2738 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1646 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1499 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1363 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik