You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Anies Hadiri Deklarasi Pencegahan Stunting di Monas
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Anies Hadiri Deklarasi Pencegahan Stunting di Monas

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menghadiri deklarasi pencegahan stunting atau hambatan dalam pertumbuhan pada balita di Silang Barat Monas, Gambir Jakarta Pusat.

Di Jakarta tidak boleh ada anak yang stunting

Acara yang dimulai melalui gerak jalan dari kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI) tersebut dikuti 5.000 peserta dari kalangan mahasiswa, komunitas, penggerak PKK dan PAUD hingga kader Posyandu.

Pada kesempatan itu, Anies berkomitmen, pihaknya bersama dengan lintas sektor akan terus berupaya mengurangi angka stunting di DKI Jakarta yang hingga kini masih tersisa sekitar 27 persen atau di bawah rata-rata nasional.

Sosialisasi Peningkatan Gizi Bagi Anak Diadakan di RPTRA Kampung Benda

"Di Jakarta tidak boleh ada anak yang stunting. Harus dituntaskan. Kita ingin pastikan asupan gizi anak-anak di DKI Jakarta terus meningkat melalui peran ibu-ibu," ujarnya di lokasi, Minggu (16/9).

Menurut Anies, pencegahan stunting dapat dilakukan sejak dini dengan mengkonsumsi makanan bergizi bagi para ibu di 1.000 hari pertama kehidupan balita serta memberikan ASI ekslusif.

Di tempat yang sama, Kepala Staf Kepresidenan, Muldoko mengaku sangat mengapresiasi Pemprov DKI Jakarta karena telah mendukung secara aktif gerakan melawan dan mencegah stunting.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye13613 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1111 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Atasi Banjir, Gubernur Pramono Instruksikan Pembukaan Pintu Air

    access_time04-03-2025 remove_red_eye907 personDessy Suciati
  4. Curah Hujan Ekstrem di Hulu Sebabkan Sungai Ciliwung Meluap

    access_time04-03-2025 remove_red_eye678 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Halte Petukangan Berganti Nama Menjadi Halte Petukangan D’Masiv

    access_time04-03-2025 remove_red_eye671 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik