You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakbar Gelar Kejuaraan Boli Voli Pelajar
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Pemkot Jakbar Gelar Kejuaraan Boli Voli Pelajar

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat, menggelar kejuaraan bola voli antar pelajar, mulai dari tingkat SD hingga SLTA di GOR Cenderawasih, Cengkareng. Kejuaraan yang memperebutkan Piala Wali Kota Jakbar ini diikuti 94 tim.

Nanti yang jadi pemenang akan mewakili Jakarta Barat dalam Pekan Olahraga Provinsi DKI 

Sekretaris Kota Jakarta Barat, Eldi Andi mengatakan, kejuaraan yang dilaksanakan mulai 22 hingga 26 Oktober ini bertujuan untuk mengembangkan olahraga bola voli sekaligus mencari bibit atlet dari kalangan pelajar.

"Nanti yang jadi pemenang akan mewakili Jakarta Barat dalam Pekan Olahraga Provinsi DKI kedua di Jakarta Utara," kata Eldi Andi, Senin (22/10).  

Mengenal Lebih Dekat Achmad Hulaefi, ASN DKI Peraih Medali Asian Games

Dijelaskan Eldi Andi, 94 tim yang ikut bertanding ini terdiri dari 16 tim putra dan putri tingkat Sekolah Dasar (SD), 12 tim putra dan 10 putri tingkat SMP dan SMA / SMK masing masiing diikuti sebanyak 21 tim putra dan putri.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye3450 personDessy Suciati
  2. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1642 personFakhrizal Fakhri
  3. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1215 personFakhrizal Fakhri
  4. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1197 personDessy Suciati
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1038 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik