You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pembangunan MRT Jakarta Fase I Capai 97,06 Persen
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Pembangunan MRT Fase I Sudah 97,06 Persen

Kekurangan yang tiga persennya masih dalam penyelesaian pada interior dan entrance

Progress pembangunan Mass Rapid Transit (MRT) Jakarta Fase I rute Lebak Bulus - Bundaran Hotel Indonesia hingga kini telah mencapai 97,06 persen.

Stasiun MRT Didesain Aman dari Banjir

"Kekurangan yang tiga persennya masih dalam penyelesaian pada interior dan entrance," ujar William P Sabandar, Direktur Utama PT MRT Jakarta, Selasa (30/10).

Ditambahkan William, dengan capaian tersebut, pihaknya optimistis kereta MRT Jakarta Fase I akan beroperasi sesuai jadwal yang direncanakan yakni Maret 2019. Sebab hingga saat ini target operasi masih on time.

"Pada Desember 2018 - Februari 2019 nanti kita akan masuk pada uji coba operasi," ujarnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4480 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1344 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1284 personFakhrizal Fakhri
  4. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1282 personDessy Suciati
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1244 personFolmer
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2025 All Rights Reserved

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik