You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Musrenbang Kecamatan Kebayoran Lama Hasilkan 850 Usulan
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Musrenbang Kecamatan Kebayoran Lama Hasilkan 850 Usulan

Kecamatan Kebayoran Lama telah menyelesaikan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang). Sebanyak 850 usulan akan diajukan dalam Musrenbang tingkat kota Jakarta Selatan.

Total ada 850 usulan, dengan rincian 615 usulan fisik dan 235 usulan non fisik

Sekretaris Kecamatan Kebayoran Lama, Gugu Sri Rahayu mengatakan, usulan yang dimajukan ke tingkat kota telah melalui pembahasan dan survei langsung kebutuhan masyarakat.

“Total ada 850 usulan, dengan rincian 615 usulan fisik dan 235 usulan non fisik,” ujar Gugu Sri Rahayu, Selasa (5/3).

Plt Gubernur akan Pantau Musrenbang Tingkat Kota

Gugu mengungkapkan, dalam Musrenbang dihadiri oleh seluruh perwakilan Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) terkait dan para lurah. "Dari usulan yang diteruskan ini total anggarannya sebesar Rp 2.661.969.436. Diharapkan semua usulan yang lolos ke tingkat kota dapat disetujui,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1970 personFakhrizal Fakhri
  2. Ingub No 6/2025 Efektif Bentuk Kebiasaan Baru Gunakan Transportasi Umum

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1760 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Ingatkan Warga Waspada Informasi Palsu Rekrutmen PPSU

    access_time30-04-2025 remove_red_eye1652 personFakhrizal Fakhri
  4. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1596 personFakhrizal Fakhri
  5. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1394 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik