You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Pemprov DKI Gelar FGD PPID Se-Indonesia
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Komisi Informasi Provinsi DKI Adakan FGD PPID se-Indonesia

Komisi Informasi Provinsi DKI bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta hari ini menggelar Focus Group Discussion (FGD) Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) se-Indonesia di Lantai 22, Gedung Blok G, Balai Kota DKI.

Implikasinya tentu pelayanan yang cepat dan akurat

Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo), Rosarita Niken Widyastuti berharap melalui FGD ini, para pejabat PPID dapat menyusun rancangan standar kompetensi menjadi makin rapi.

"Implikasinya tentu pelayanan yang cepat dan akurat," ujarnya di lokasi, Rabu (10/4).

Diskominfotik Gelar Bimtek PPID Jakpus-Jakut

Sementara itu, Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik (Diskominfotik) DKI Jakarta, Atika Nur Rahmania menjelaskan, FGD ini dihadiri pejabat PPID dan Diskominfo dari 34 provinsi di Indonesia. Tujuan digelarnya kegiatan ini untuk saling bertukar pikiran.

"FGD ini akan menghasilkan ide-ide dan masukan. Nanti ujungnya informasi dan pelayanan akan menjadi lebih baik," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik