You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Pererat Hubungan Sister City Lewat Diplomatic Corps Gathering
.
photo Mochamad Tresna Suheryanto - Beritajakarta.id

DKI Pererat Hubungan Sister City Lewat Diplomatic Corps Gathering

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar Diplomatic Corps Gathering 2019 bersama perwakilan negara-negara dari Benua Eropa di Balai Kota.

Adanya Diplomatic Corps Gathering ini dapat mempererat jalinan sister city

Asisten Pemerintahan Sekda DKI Jakarta, Artal Reswan mengatakan, Diplomatic Corps Gathering ini merupakan bagian dari program sister city. Melalui kegiatan tersebut jalinan kerja sama Pemprov DKI Jakarta dengan negara di Benua Eropa diharapkan dapat semakin erat.

"Adanya Diplomatic Corps Gathering ini dapat mempererat jalinan sister city," ujarnya di lokasi, Selasa (23/4).

21 Kota di Dunia Jalin Kerja Sama Sister City dengan Jakarta

Reswan meyakini semakin eratnya kerja sama dengan negara-negara yang tergabung dalam sister city akan membuat pembangunan di Ibukota, baik dari infrastruktur maupun ekonomi bisa kian cepat terwujud.

"Harapan kita kerja sama semakin dipererat di berbagai bidang agar pembangunan di Jakarta dapat makin pesat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1451 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pemprov DKI Tetapkan UMSP 2025, Ini Rinciannya

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1376 personFolmer
  3. Operasi Modifikasi Cuaca Efektif Kurangi Curah Hujan di DKI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1286 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1259 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Raih Penghargaan Indeks Reformasi Hukum dari Kementerian Hukum RI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1127 personFolmer