You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jaksel Gelar PSN di RW 05 Menteng Atas
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Pemkot Jaksel Gelar PSN di RW 05 Menteng Atas

Pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Selatan di RW 05, Kelurahan Menteng Atas, Setiabudi, Jumat (3/5). Kegiatan ini untuk mengantisipasi munculnya kasus demam berdarah dengue (DBD).

Angka Bebas Jentik 99,1 persen hampir sempurna

Wali Kota Administrasi Jakarta Selatan, Marullah Matali mengatakan, di Kelurahan Menteng Atas ini ada 100 kader Juru Pemantau Jentik (Jumantik), namun rumah yang harus dipantau ribuan.

"Kalau jumantik 100 sampai 150 orang, tapi rumah yang dipantau ribuan, itu banyak sekali. Perbanyak Jumantik mandiri, dan saya lihat sudah rumahnya bersih-bersih," ujar Marullah.

Pemkot Jaksel Gelar PSN di Permukiman RW 06 Jatipadang

Marullah juga mengapresiasi warga yang telah aktif memberantas jentik nyamuk, karena terbukti Angka Bebas Jentik (ABJ) mencapai 99,1 persen.

"Angka Bebas Jentik 99,1 persen hampir sempurna. Saya minta ini terus dipertahankan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4094 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2793 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1781 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1572 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1437 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik