You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengemudi Bus AKAP Jalani Pemeriksaan Kesehatan
.
photo Rezki Apriliya Iskandar - Beritajakarta.id

Stasiun Gambir Berangkatkan 154.615 Pemudik

Stasiun Gambir, Jakarta Pusat masih menjadi salah satu stasiun yang dipadati pemudik saat musim libur Lebaran.

Volume penumpang kumulatif dari 26 Mei-2 Juni ada 154.615 orang,

Buktinya, sejak 26 Mei hingga 2 Juni 2019, jumlah pemudik yang berangkat dari stasiun ini terhitung mencapai 154.615 orang.

"Hari ini volume penumpang harian sebanyak 21.974 orang. Sementara volume penumpang kumulatif dari 26 Mei-2 Juni ada 154.615 orang," ujar Eva Chairunisa, Kepala Humas PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) Daop 1 Jakarta, Minggu (2/6).

22.630 Penumpang Tiba di Stasiun Gambir dan Senen

Eva mengatakan, Stasiun Gambir sudah menyiapkan sejumlah kereta tambahan untuk mengantisipasi lonjakan penumpang sepanjang musik mudik Lebaran.

"Untuk Stasiun Gambir ada 32 kereta api reguler ditambah dengan 14 kereta api tambahan per hari," katanya.

Menurut Eva, saat ini, Pulau Jawa masih menjadi daerah tujuan yang paling banyak dipilih pemudik di Stasiun Gambir. Misalnya Bandung dan Cirebon Jawa Barat. Kemudian Solo, Semarang, Kutoarjo dan Yogyakarta Jawa Tengah.

"Untuk Jawa Timur ada Malang, Surabaya dan Jember," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1466 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1288 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1072 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1013 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye985 personDessy Suciati