You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Rehab Mess Awak Bus Sekolah Ditarget Rampung Desember
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Renovasi Mes Milik Unit Pengelola Angkutan Sekolah Capai 25 Persen

Sejak bulan Agustus hingga saat ini, renovasi mes milik Unit Pengelola Angkutan Sekolah (UPAS) Dinas Perhubungan (Dishub) DKI di Jakarta Timur telah mencapai 25 persen.

Diharapkan rehap mes tersebut ditargetkan rampung pada Desember mendatang,

Kepala Unit Pengelola Angkutan Sekolah, Mohammad Insaf mengatakan, mes yang direnovasi itu diperuntukkan kepada para PJLP yang bekerja sebagai awak bus sekolah.

Renovasi di antaranya dilakukan pada bagian atap bangunan, lantai serta bagian dinding bangunan.

Pelajar Peserta Upacara HUT RI Difasilitasi Bus Sekolah

"Renovasi mes tersebut ditargetkan rampung pada Desember mendatang," ujar Mohammad Insaf, Senin (7/10).

Ia menjelaskan, total jumlah pegawai PJLP di unit ini ada 420 orang. Dari jumlah itu, 352 ai antaranya merupakan awak bus seperti pramudi dan kondektur.

Ia menambahkan, untuk anggaran renovasi dianggarkan sekitar Rp 4,8 miliar, meliputi rehab berat mes dan pembuatan kanopi hanggar bus yang luasnya mencapai 500 meter persegi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16231 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3440 personFakhrizal Fakhri
  3. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1528 personFakhrizal Fakhri
  4. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1473 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Hadiri Musrenbang, Ketua DPRD Pastikan Usulan Warga Diakomodir

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1232 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik