You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
56 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Bambu Apus
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Musrenbang Kelurahan Bambu Apus Bahas 56 Usulan

Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Kelurahan Bampu Apus, Cipayung, Jakarta Timur, membahas sebanyak 56 usulan senilai Rp 16 miliar. Kegiatan ini dibuka Camat Cipayung, Wawa Kartiwa.

Dari 56 usulan, 51 merupakan usulan fisik, satu usulan non fisik dan empat pengadaan barang,

Dikatakan Wawa, Musrenbang Bambu Apus didominasi oleh usulan fisik. Karenanya, ia meminta agar usulan non fisik diperbanyak.

"Dari 56 usulan, 51 merupakan usulan fisik, satu usulan non fisik dan empat pengadaan barang," ujar Wawa, Senin (10/2).

Perbaikan Saluran dan Jalan Jadi Prioritas dalam Musrenbang Kembangan

Lurah Pondok Bambu, Dodo Supendi menambahkan, 51 usulan fisik didominasi kegiatan terkait Dinas Sumber Daya Air sebanyak 22 usulan, Dinas Bina Marga 23 usulan dan Dinas Perhubungan sebanyak enam usulan.

"Semua usulan yang diajukan warga itu sesuai kebutuhan. Kita berharap usulan ini dapat direalisasikan tahun ini maupun tahun 2021," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1730 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1647 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1216 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1108 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1005 personAldi Geri Lumban Tobing