You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kecamatan Kembangan Bersih Bersih di Kawasan Sentra Primer Barat
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Kecamatan Kembangan Kerja Bakti di Kawasan Sentra Primer Barat

Untuk mengantisipasi genangan sekaligus mempercantik wilayah, jajaran Kecamatan Kembangan Jakarta Barat menggelar kerja bakti di kawasan Sentra Primer Barat, Kembangan, Jakarta Barat, Jumat (14/2).


Sasarannya kami membersihkan pendestrian, jalur sepeda, tali air, rumput dan pengangkutan sampah,

"Sasarannya membersihkan pedestrian, jalur sepeda, tali air, rumput dan pengangkutan sampah," ujar Joko Mulyono, Camat Kembangan di sela-sela aksi kerja bakti.



Dikatakan Joko, kerja bakti ini juga melibatkan personel Sudin Lingkungan Hidup, Sudin Bina Marga, Satpol PP, kelurahan serta petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU). Pihaknya juga mengerahkan sejumlah truk untuk memudahkan pengangkutan sampah.

Camat Kembangan Kerja Bakti Bareng Warga

"Kegiatan ini rutin kami gelar setiap satu bulan sekali," tandasnya.








Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1478 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1344 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1081 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1032 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye996 personDessy Suciati