You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
18.559 Paket Bansos Didistribusikan di Jakut Hari ini
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

18.559 Paket Bansos Didistribusikan di Jakut Hari ini

Sebanyak 18.559 paket bantuan sosial terkait penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), akan dibagikan kepada warga yang berhak di tiga kelurahan dari dua kecamatan di Jakarta Utara, Minggu (12/4) sore ini.

Masing-masing 14.893 di Kalibaru, 2.067 paket di Kelapa Gading Barat dan 1.599 paket di Kelapa Gading Timur,

Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID 19 Kota Administrasi Jakarta Utara, Ali Maulana Hakim menjelaskan, pendistribusian akan dilakukan di Kelurahan Kalibaru Kecamatan Cilincing, lalu Kelurahan Kelapa Gading Barat dan Kelurahan Kelapa Gading Timur Kecamatan Kelapa Gading.

"Masing-masing 14.893 di Kalibaru, 2.067 paket di Kelapa Gading Barat dan 1.599 paket di Kelapa Gading Timur," katanya.

Pemkab Kepulauan Seribu Siap Salurkan Bantuan Sosial

Dijelaskan Ali, pendistribusian langsung diarahkan ke masing-masing RW di lokasi warga yang menerima bantuan.

"Penyaluran bantuan akan dibantu pihak Kepolisian, TNI dan Satpol PP agar berjalan tertib serta sesuai protokol social distancing," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2083 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1255 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1205 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1063 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye971 personDessy Suciati