You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Bina Marga Jaksel Perbaiki Turap di Jalan Antariksa Raya
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Sudin Bina Marga Jaksel Perbaiki Turap di Jalan Antariksa Raya

Suku Dinas (Sudin) Bina Marga Jakarta Selatan memperbaiki turap yang ambrol di Jalan Antariksa Raya, Jagakarsa. Perbaikan dilakukan demi keamanan dan kenyamanan pengendara yang melintas.

Ini respon cepat petugas atas laporan masyarakat.

Kasudin Bina Marga Jakarta Selatan, Heru Suwondo mengatakan, pihaknya menerjunkan lima petugas PJLP untuk memperbaiki turap jalan sepanjang 19 meter tersebut dengan menggunakan material btu kali dan semen. 

Perbaikan Turap Inlet Setu Babakan Sudah 80 Persen

"Ini respon cepat petugas atas laporan masyarakat," ujarnya, Jumat (28/8).  

Ditambahkan Heru, perbaikan turap itu perlu dilakukan dengan cepat agar aspal jalan tidak retak dan ambrol hingga dapat membahayakan pengendara yang melintas.  

"Dengan dilakukan perbaikan, maka jalan jadi kuat dan aman serta nyaman dilintasi pengendara," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2303 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1274 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1016 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye973 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye885 personAldi Geri Lumban Tobing
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved