You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bantu Pelaku UMKM, Sudin PPAPP Jaksel Gelar Bazar Online
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Sudin PPAPP Jaksel Gelar Bazar Online

Suku Dinas Pemberdayaan, Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk (PPAPP) Jakarta Selatan, menggelar festival UMKM Jakpreneur Market atau Jakarta Market (JAKET) secara online melalui aplikasi instagram, sejak Jumat (25/9) hingga Minggu (27/9).

Kegiatan diikuti 65 produk UMKM

Kasudin PPAPP Jakarta Selatan, Fathur Rohim mengatakan, kegiatan ini dalam rangka membantu pelaku UMKM yang terdampak pandemi COVID-19 .

"Kegiatan diikuti 65 produk UMKM peserta Jakpreneur PPAPP Jakarta Selatan, " ujar Fathur, Minggu (27/9).

36 Pelaku UKM Meriahkan Bazar Online Jakarta Utara

Fathur mengungkapkan, hingga Minggu (27/9} pukul 12.00 tercatat 272 pengunjung bazar online dan 15 transaksi dengan total nilai sebesar Rp 1.200.000

"Kami berharap, peserta Jakpreneur PPAPP di wilayah Jakarta Selatan dapat lebih luas lagi jangkauan pemasarannya, lebih maju usahanya serta merasa nyaman dengan sistem dan pelayanan yang diberikan oleh para pendamping,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1092 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1063 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1043 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye945 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye942 personAldi Geri Lumban Tobing