You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Giat Tertib Masker di Lebak Bulus Jaring 11 Pelanggar
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Giat Tertib Masker di Lebak Bulus Jaring 11 Pelanggar

Giat Tertib Masker (Tibmas) yang dilakukan petugas gabungan Satpol PP, Dishub, TNI dan Polisi di Jalan Merawan, Kelurahan Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan, Senin (28/9), berhasil menjaring 11 pelanggar.

Dalam rangka penegakan Pergub No. 79 Thn 2020, tentang pelaksanaan PSBB

Camat Cilandak, Mundari mengatakan, kegiatan yang mengerahkan sekitar 35 petugas ini dilaksanakan dalam rangka pengawasan dan penertiban terhadap pelanggaran protokol kesehatan.    

"Kegiatan ini dalam rangka penegakan Pergub No. 79 Thn 2020, tentang pelaksanaan PSBB," ujarnya, Senin (28/9).

46 Pelanggar Tibmas di Ciracas Disanksi

Terhadap 11 orang yang kedapatan tidak menggunakan masker, lanjut Mundari, petugas menjatuhkan sanksi kerja sosial membersihkan sampah di sekitar lokasi serta memberikan peringatan secara tertulis.  

"Kami harapkan ini dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan demi memutus penyebaran Covid-19," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye14083 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Gubernur Buka Puasa Bersama Warga Kebon Singkong

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1980 personNurito
  3. Transjakarta Bagikan 220 Ribu Produk Gratis di Seluruh Halte BRT

    access_time11-03-2025 remove_red_eye1636 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. PKL dan Parkir Liar di Cempaka Putih Ditertibkan

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1331 personFolmer
  5. Wali Kota Jakut Resmikan JAK Penghubung Semper dan Sukapura

    access_time10-03-2025 remove_red_eye1087 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik