You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 10 PPSU Kelurahan Petogogan Lakukan Pembersihan Saluran di RW 02
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Petugas PPSU Bersihkan Sampah Sisa Banjir di Petogogan

Sebanyak 10 personil Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), Sabtu (3/10), membersihkan sampah sisa banjir di wilayah RW 02 Kelurahan Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Setelah dibersihkan, saluran air lancar saat hujan

Lurah Petogogan, M. Noor mengatakan, pada Jumat (2/10) sore kemarin, air Kali Krukut meluap dan menggenangi wilayah RW 02. Genangan setinggi 30-60 sentimeter itu menyisakan banyak sampah pada saluran air.

"Banjirnya cepat surut. Saat ini wilayah itu sudah kering total. Tapi di saluran masih banyak sampah rumah tangga yang nyangkut. karena itu, kami turunkan PPSU untuk membersihkan," ujarnya.

Camat Kebayoran Lama Pimpin Kerja Bakti di Pondok Pinang

Selain petugas PPSU, lanjut M Noor, pihaknya juga menurunkan tiga unit germor untuk mengangkut sampah.

"Setelah dibersihkan, saluran air lancar saat hujan. Lingkungan juga jadi bersih," pungkasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye2430 personAnita Karyati
  2. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2103 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Genangan di Kecamatan Penjaringan Cepat Ditangani

    access_time07-07-2025 remove_red_eye1573 personAnita Karyati
  4. Bapenda Beri Penjelasan Soal Pajak Olahraga Padel

    access_time05-07-2025 remove_red_eye977 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye911 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik