48 Kilogram Bawang Merah Dipanen dari BPP Kembangan
access_time Rabu, 07 Oktober 2020 17:27 WIB
remove_red_eye 2078
person Reporter : Rudi Hermawan
person Editor : F. Ekodhanto Purba
Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (Sudin KPKP) Jakarta Barat hari ini memanen sebanyak 48 kilogram bawang merah dari Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kembangan, Jakarta Barat.
Hasilnya, hari ini kami bisa memanen sebanyak 48 kilogram bawang merah,
Warga Rawa Badak Selatan Panen Pertanian Perkotaan
Kepala Sudin KPKP Jakarta Barat, Iwan Indriyanto mengatakan, bawang merah tersebut merupakan hasil budidaya tanaman bawang selama 45-60 hari di lahan seluas 70 meter persegi.
"Hasilnya, hari ini kami bisa memanen sebanyak 48 kilogram bawang merah," ujarnya, Rabu (7/10).
Dijelaskan Iwan, hasil panen tersebut sebagian akan dikonsumsi warga atau kelompok tani binaan yang ingin mencoba hasil dan sebagian untuk persediaan bibit.
"Sebagian hasil panen
akan diberikan pada kelompok tani binaan," tandasnya.
Berita Terkait
-
Hari Tani Nasional, Dinas KPKP Ikut Panen P2L Serentak
access_timeJumat, 25 September 2020 11:01 WIB
remove_red_eye2055 personAldi Geri Lumban Tobing -
Food Station Pasok Satu Ton Gula Pasir untuk Sembapur
access_timeJumat, 11 September 2020 15:20 WIB
remove_red_eye1781 personWuri Setyaningsih
Berita Terpopuler
indeks