You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Duren Tiga Bersih - bersih Lingkungan
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Warga Duren Tiga Bersih - bersih Lingkungan

Warga bersama petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), FKDM, LMK, serta Satpel Sudin Lingkungan Hidup Kecamatan Pancoran, kerja bareng membersihkan lingkungan  di RW 04, Kelurahan Duren Tiga, Jakarta Selatan, Minggu (8/11).

U ntuk menciptakan lingkungan bersih dan sehat,

Lurah Duren Tiga, Mursid mengatakan, kerja bakti ini dilakukan serentak di delapan  RT yang masuk wilayah RW 04.

"Kerja bakti secara serentak  untuk menciptakan lingkungan bersih dan sehat, " ujarnya.

Petugas Gabungan Lakukan PSN di RW 10 Kalibata

Dalam kegiatan ini, lanjut Mursid, warga bersama petugas membersihkan tempat-tempat yang dianggap sebagai sarang nyamuk. Dari mulai saluran air, tumpukan sampah serta memapas rumput liar dan ranting pohon yang sudah rimbun.

"Selain lingkungan jadi bersih, kegiatan ini juga untuk antisipasi penyebaran DBD dan banjir, " tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1489 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1478 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1240 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1202 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1128 personFolmer