You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
1.743 Paket Bansos Didistribusikan di Kedoya Utara
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

1.743 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Kedoya Utara

Sebanyak 1.743 paket Bantuan Sosial (Bansos) tahap X  didistribusikan pada warga Kelurahan Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat.

Bansos ini dibagikan untuk warga di delapan RW, yakni RW 01, 02, 04, 05, 06, 07, 08 dan 11,

Lurah Kedoya Utara Tubagus Masarul Iman mengatakan, paket Bansos dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta ini terdiri dari beras  5 kg  sebanyak dua pack, gulai ayam (325 gr) satu kaleng, wafer (300 gr) satu kaleng, minyak goreng (0.9 ltr) 2 pcs.

11.248 Paket Bansos Didistribusikan di Kelurahan Batu Ampar

Kemudian kecap pouch (520 ml) 1 pcs, sarden (155 gr) 4 kaleng, sabun batang (80 gr) 1 pcs, mie Goreng  (80 gr) 4 pcs dan tepung terigu (1 kg) 1 pcs.

"Bansos ini dibagikan untuk warga di delapan RW, yakni RW 01, 02, 04, 05, 06, 07, 08 dan 11," kata Tubagus, Jumat (27/11).

Ia menambahkan, bantuan tersebut disalurkan ke kantor Sekretariat RW untuk selanjutnya didistribusikan kembali oleh pengurus RT secara door to door kepada warga.

"Pendistribusian dilakukan secara door to door untuk menghindari kerumunan warga," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10299 personDessy Suciati
  2. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye1916 personAnita Karyati
  3. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye1575 personTiyo Surya Sakti
  4. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1500 personDessy Suciati
  5. 12.339 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu

    access_time30-06-2025 remove_red_eye761 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik