You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Petugas Operator IPAL Bersihkan Lobang Saluran di Pulau Pramuka
....
photo Suparni - Beritajakarta.id

Saluran IPAL di Pulau Pramuka Dibersihkan

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Kepulauan Seribu membersihkan saluran Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di Pulau Pramuka, Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara.

Ada lima titik

Kepala Suku Dinas SDA Kepulauan Seribu, Abdul Rouf mengatakan, sebanyak delapan orang operator IPAL Pulau Pramuka dikerahkan untuk membersihkan saluran tersebut.

"Ada lima titik yang kita bersihkan. Sedimen lumpur dan sampah yang memicu terjadinya pendangkalan kita angkat," ujarnya, Rabu (3/2).

Pompa IPAL di Pulau Tidung Diperbaiki

Rouf merinci, masing-masing saluran IPAL yang dibersihkan berada di Jalan Baracuda, RT 4/5; Masjid Al Makmuriyah, RT 4/5; Samping lapangan bola, RT 3/5; depan SMA Negeri 69, RT 3/5; dan dekat homestay di RT 3/5.

"Total sebanyak lima karung sedimen lumpur dan sampah berhasil diangkat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16368 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3492 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD-Koopsud 1 Bahas Mitigasi Bencana Hidrometeorologi

    access_time28-04-2025 remove_red_eye1569 personFakhrizal Fakhri
  4. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1549 personFakhrizal Fakhri
  5. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1541 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik