You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
25 Personel Sudinhub Jaktim Bantu Pengaturan Lalin Terdampak Banjir
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

25 Personel Sudinhub Jaktim Bantu Pengaturan Lalin Terdampak Banjir

Sudin Perhubungan Jakarta Timur mengerahkan 25 personel dan enam mobil derek, untuk membantu mengurai kemacetan lalu lintas di jalan yang terdampak banjir, Senin (8/2).

Enam mobil derek juga kita siagakan untuk antisipasi adanya mobil mogok

Kasi Pengawasan dan Pengendalian Sudin Perhubungan Jakarta Timur, Riki Erwinda mengatakan, 25 personel ini disebar mulai dari depan Stasiun Jatinegara, traffic light simpang Jembatan Item, traffic light Gereja Santa Maria di Jl Jatinegara Barat.

Kemudian jalan di depan RS Hermina, Mapolres Jakarta Timur, area U Turn samping Gereja Koinonia Jl Jatinegara Barat, serta di kawasan Kampung Pulo atau sekitar jembatan Tong Tek Jl Jatinegara Barat.

Gulkarmat Jaktim Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Dua Lokasi

“Enam mobil derek juga kita siagakan untuk antisipasi adanya mobil mogok. Seluruhnya kita sebar ke sejumlah titik di kawasan Kampung Melayu dan Jatinegara,” kata Riki.

Menurut Riki, dampak dari genangan di Jl Jatinegara Barat ini kemacetan lalu lintas bisa mencapai ke Jl I Gusti Ngurah Rai dan Jl Otista Raya.

"Kita fokus pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalan yang mengalami kemacetan akibat adanya genangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Personel Gabungan Tangani Ceceran Oli di Jl I Gusti Ngurah Rai

    access_time30-04-2024 remove_red_eye3512 personNurito
  2. Pembangunan LRT Fase 1B Alami Deviasi Positif

    access_time27-04-2024 remove_red_eye3105 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Derai Hujan Berintensitas Ringan Hingga Sedang Guyur Jakarta Hari Ini

    access_time27-04-2024 remove_red_eye2510 personFolmer
  4. Kader PKK Taman Sari Panen 10 Kilogram Kangkung dan Bayam

    access_time27-04-2024 remove_red_eye2493 personTP Moan Simanjuntak
  5. Komisi Informasi Apresiasi KPU DKI Sosialisasikan Tahapan Pilkada 2024

    access_time27-04-2024 remove_red_eye2426 personFolmer