You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Ketua TP PKK Jakpus Dilantik
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Fery Farhati Lantik Ketua TP PKK Jakarta Pusat

Ketua Tim Penggerak Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Fery Farhati, Jumat (5/3), melantik Ucu Jamilah sebagai Ketua TP PKK Jakarta Pusat.

TP PKK Jakarta Pusat perlu menggerakkan kader untuk terus berdaya dan berkarya

Dalam sambutannya, Fery Farhati mengatakan, dirinya optimis Ketua TP PKK Jakarta Pusat dapat menunaikan tugas dan mengukir prestasi. Serta aktif mendukung program kegiatan kemasyarakatan.

Ia juga berharap, Ketua PKK Jakarta Pusat yang dilantik hari ini terus berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk mendukung suksesnya 10 program PKK.

Sekda DKI Lantik 193 Pejabat Administrasi dan Pengawas

"Sebagai mitra strategis pemerintah, TP PKK Jakarta Pusat perlu menggerakkan kader untuk terus berdaya dan berkarya, mensejahterakan keluarga," tuturnya.  

Sementara, Wali Kota Jakarta Pusat, Dhany Sukma, meminta agar Ketua TP PKK yag baru dilantik dapat  melanjutkan program kerja yang telah berjalan dan  menyempurnakan yang belum diwujudkan.

“Kami berharap kader PKK mulai dari tingkat RT/RW hingga kecamatan dapat membangun dan mewujudkan keluarga sehat dan sejahtera," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4124 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2798 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1445 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik