You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sentra Vaksin Budi Luhur Vaksinasi 1.000 Warga Setiap Hari
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Sentra Vaksin Budi Luhur Vaksinasi 1.000 Warga Setiap Hari

Sentra vaksin Universitas Budi Luhur, Jalan Ciledug Raya, Kelurahan Petukangan Utara, Pesanggrahan, setiap hari melayani 1.000 warga usia 18 sampai 59 tahun.

Warga umum bisa mendaftarkan diri lewat form online

Lurah Petukangan Utara, Fahrul Hertanto mengatakan, vaksinasi di kampus itu sudah dilakukan sejak 21 Juni sampai 17 Agustus. Secara teknis, vaksin diperuntukkan bagi mahasiswa, karyawan, dan warga sekitar.

"Untuk mengurangi adanya kerumunan, warga umum bisa mendaftarkan diri lewat form online. Buat warga sekitar dikoordinir oleh RT dan RW," katanya, Jumat (25/6).

Sentra Vaksinasi di Johar Baru dan Cempaka Putih Bakal Ditambah

Dia menegaskan, pelaksanaan vaksin di kampus itu tetap mengedapankan protokol kesehatan.

"Prokes tetap dikedepankan dan warga Kelurahan Petukangan Utara dapat memvaksin di sentra tersebut,"tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1463 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1277 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1069 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1008 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye982 personDessy Suciati