You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
13 PMKS Terjaring Razia di Jaksel
.
photo Rio Sandiputra - Beritajakarta.id

13 PMKS Terjaring Razia di Jaksel

Operasi penertiban penyandang masalah kesejahteraan sosial (PMKS) kembai digelar Sudin Sosial Jakarta Selatan, Sabtu (28/3).

Ada 13 PMKS yang kita jaring hari ini

"Ada 13 PMKS yang kita jaring hari ini," ujar April Astuti, Kepala Seksi Pelayanan dan Rehabilitasi Sosial Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan, Sabtu (28/3).

Satpol PP Intensifkan Razia PMKS Bawa Anak

PMKS yang dijaring hari ini didapat dari sejumlah kawasan seperti, Pasar Mayestik, Pasar Kebayoran Lama, Taman Ayodia, Lenteng Agung, Kawasan Blok M dan daerah Jl Cilandak KKO. "Ada gelandangan 1 orang, pengemis 2 orang, 3 orang peminta sumbangan, 6 orang dengan masalah kejiwaan, dan 1 orang pengamen badut," katarnya.

Jumlah PMKS yang ditertibkan itu baru hasil dari operasi pukul 07.00-13.00. "Itu baru dari operasi pagi, belum tahu yang sore sampai malam nanti. Yang pasti kita terus razia, dan kirim mereka ke PSBI Bangun Daya 2 Cipayung," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Besok, Festival Urban Farming Kembali Digelar

    access_time09-07-2025 remove_red_eye2477 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pimpinan Operator dan Mitra Diajak Merasakan Layanan Transjakarta

    access_time10-07-2025 remove_red_eye1297 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. MRT Jakarta Kaji Perluas Rute ke Tangerang Selatan

    access_time13-07-2025 remove_red_eye861 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Transjakarta Didorong Kembangkan Layanan Strategis

    access_time11-07-2025 remove_red_eye852 personFakhrizal Fakhri
  5. Pengurus IKAL DKI Jakarta 2025–2030 Resmi Dilantik

    access_time09-07-2025 remove_red_eye757 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik