You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
132 Disuntik Vaksin Booster di Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan
....
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

132 Warga Disuntik Vaksin Booster di Puskesmas Kecamatan Mampang

Dari 139 warga, yang berhasil disuntik vaksin booster 132 orang. Tujuh lainnya ditunda

Sebanyak 132 warga usia 18 hingga 59 tahun ke atas, Jumat (14/1), mendapat layanan vaksinasi ketiga (booster) di Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.

Perkembangan Data Kasus dan Vaksinasi COVID-19 di Jakarta per 12 Januari 2022

Kepala Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan, Melvin Sijabat mengatakan, pada pelaksanaan hari ini pihaknya menargetkan 150 warga untuk mendapat vaksin booster. Namun, warga yang datang sebanyak 139 orang.

"Dari 139 warga, yang berhasil disuntik vaksin booster 132 orang. Tujuh lainnya ditunda," beber Melvin.

Dari 139 yang hadir untuk divaksin booster, ungkap Melvin, sebanyak 112 merupakan warga Kecamatan Mampang Prapatan dan 20 lainnya dari luar wilayah Mampang Prapatan.  

"Dengan diberikannya vaksin booster ini, imun tubuh masyarakat lebih kuat melawan COVID, termasuk varian Omicron," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1469 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1330 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1075 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1016 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye988 personDessy Suciati
KONTAK KAMI

Jl. Medan Merdeka Selatan 8-9 Blok F Lt. II Jakarta
local_phone +62 21 3822356
email redaksi@beritajakarta.id

TAUTAN LAINNYA
Tentang Kami | Sitemap | Infografis

© copyright 2001 - 2024 All Rights Reserved