You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Kelurahan Gelora Rutin Kumpulkan Minyak Jelantah
....
photo Anita Karyati - Beritajakarta.id

Kelurahan Gelora Kumpulkan 80 Liter Minyak Jelantah Tiap Pekan

Kelurahan Gelora, Jakarta Pusat, melalui kader TP PKK dan dasawisma, setiap pekannya mengumpulkan sekitar 80 liter minyak jelantah dari warga yang tersebar di tiga RW.

Setiap RW bisa mengumpulkan 20 hingga 40 liter

Lurah Gelora, Nurul Huda mengatakan,  pengumpulan minyak goreng bekas atau jelantah yang dilakukan kader PKK dan dasawisma bekerjasama dengan Rumah Sosial Kutub ini, dalam rangka mendukung Program Kota Tersenyum (Terima Sedekah Minyak Jelantah Untuk Mereka), sekaligus mengurangi pencemaran lingkungan.

"Setiap RW bisa mengumpulkan 20 hingga 40 liter. minyak jelantah setiap pekan. Mijel ini diperoleh dari rumah warga," kata Nurul Huda, Jumat (25/2). 

TP PKK Jaktim Galang Pengumpulan Minyak Jelantah Secara Massal

Dia berharap, warga dan kader PKK Kelurahan Gelora tetap mendonasikan minyak jelantahnya agar bermanfaat dan bisa menambah ekonomi keluarga serta membuat lingkungan menjadi bersih.

"Semoga dengan program ini tak ada lagi limbah minyak jelantah yang dibuang ke saluran air," pungkasnya..

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye3654 personTiyo Surya Sakti
  2. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2535 personTiyo Surya Sakti
  3. Legislator DPRD DKI Dukung Penyediaan Hunian Layak Terjangkau

    access_time05-11-2024 remove_red_eye912 personDessy Suciati
  4. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye862 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. 381 Pengawas TPS se-Kecamatan Cipayung Dikukuhkan

    access_time03-11-2024 remove_red_eye837 personTiyo Surya Sakti