You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DWP Kepulauan Seribu Gelar Pelatihan Olahan Mijel
....
photo Anita Karyati - Beritajakarta.id

Anggota DWP Kepulauan Seribu Dilatih Bikin Produk Olahan Mijel

Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Kepulauan Seribu, Rabu (15/6), mengadakan pelatihan pembuatan sabun, lilin dan handesanitizer dari minyak jelantah (mijel). Kegiatan dilakuakn di ruang pola Kantor Kabupaten Kepulauan Seribu, Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Selatan.

Ini pengalaman baru untuk para anggota

Ketua DWP Kabupaten Kepulauan Seribu, Rita Susanti Junaedi mengatakan, kegiatan ini bertujuan bertujuan untuk memberikan keterampilan dan menggali potensi anggota dalam mengolah minyak jelantah menjadi produk bernilai ekonomi.

"Pelatihan olahan mijel ini diikuti 100 anggota.  Ini pengalaman baru untuk para anggota," katanya.

Pemkab Dorong Pariwisata Berdimensi Konservasi Lingkungan

Selain menambah ketrampilan anggota, lanjut Rita, dengan pelatihan ini juga bisa mengurangi limbah minyak goreng bekas pakai atau mijel.

"Dalam pelatihan ini kami menggandeng Komunitas Rumah Hijau Pulau Pramuka, Ibu Mahariah yang menjadi mentor," ucapnya.

Diharapkan, setelah mengikuti pelatihan para peserta dapat diterapkan di lingkungan masing-masing

"Untuk pemasaran kita ada UP2K dan Dekranasda yang siap menampung hasil kreasi olahan mijel ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye14916 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3171 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2336 personNurito
  4. Pramono Ingin Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Internasional

    access_time19-04-2025 remove_red_eye1728 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1378 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik