You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puluhan Pohon Ditanam di Bantaran KBB
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Puluhan Pohon Ditanam di Bantaran KBB

Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Pusat mulai menanami bantaran Kanal Banjir Barat (KBB) di Jalan Petamburan I, Tanah Abang dengan puluhan batang pohon. Penanaman pohon ini untuk mencegah lokasi tersebut dimanfaatkan oleh warga menjadi hunian liar.

Kami tanami pohon agar tidak lagi dimanfaatkan menjadi lokasi bangunan liar

"Kami tanami pohon agar tidak lagi dimanfaatkan menjadi lokasi bangunan liar," kata Themy Kenda Putra, Kepala Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman Jakarta Pusat, Senin (11/5).

5.000 Pohon Ditanam di Jakbar

Dikatakan Themy, saat ini pihaknya masih menunggu perencanaan taman bantaran KBB selesai. Ke depan, kawasan itu akan dibangun taman interaktif lengkap dengan fasilitasnya, seperti lapangan futsal dan jogging track.

Themy menambahkan, pasca ditertibkan beberapa waktu lalu, bantaran KBB sedikitnya akan ditanami 450-600 pohon. Sedangkan pohon yang ditanam antara lain, trembesi, mahoni dan glodogan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2295 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1272 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1012 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye970 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye880 personAldi Geri Lumban Tobing