Warga Serbu Layanan E-KTP Keliling di Ancol
access_time Sabtu, 23 Mei 2015 17:09 WIB
remove_red_eye 15440
person Reporter : Suparni
person Editor : Widodo Bogiarto
Warga mengapresiasi layanan E-KTP menggunakan mobil keliling yang digelar di RW 011 Kelurahan Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Sabtu (23/5). Layanan ini diadakan untuk warga yang tidak sempat mengurus E-KTP pada hari kerja karena kesibukanya beraktivitas.
Kebanyakan warga beralasan tidak sempat mengurus KTP pada saat hari kerja sehingga mereka senang dengan adanya E-KTP mobil keliling ini
Kepala Seksi Pendaftaran Penduduk Suku Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Jakarta Utara, Nouvan menjelaskan, layanan E-KTP mobil keliling ini dibuka sejak pukul 07.00 hingga 12.00. Tercatat ada 22 warga yang mengurus E-KTP di mobil keliling ini.
Sistem Online E-KTP di Kelurahan Sunter Agung Terganggu"Kebanyakan warga beralasan tidak sempat mengurus KTP pada saat hari kerja sehingga mereka senang dengan adanya E-KTP mobil keliling ini," kata Nouvan.
Nouvan menuturkan layanan mobil keliling ini hanya dilakukan pada hari Sabtu dan Minggu saja. Sebab di hari kerja, Senin-Jumat bisa mengurusnya ke kantor kelurahan masing-masing.
Berita Terkait
-
Blangko E-KTP Masih Terbatas
access_timeSenin, 27 April 2015 15:27 WIB
remove_red_eye5119 personJhon Syah Putra Kaban -
120 Ribu Fisik E-KTP Masih Tersimpan di Kelurahan
access_timeSabtu, 21 Februari 2015 17:27 WIB
remove_red_eye7611 personAndry -
Pemkot Jakut Kebut Penerbitan E-KTP
access_timeJumat, 24 April 2015 20:05 WIB
remove_red_eye3478 personAldi Geri Lumban Tobing
Berita Terpopuler
indeks