You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PPSU Cilandak Timur Bantu Warga Bersihkan Rumah Pasca Banjir
....
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Petugas PPSU Cilandak Timur Bersihkan Lingkungan Pascagenangan

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Cilandak Timur, Pasar Minggu, Jakarta Selatan melakukan pembersihan sampah dan lumpur pascagenangan di RT 03 dan RT 09, RW 03.

Genangan sudah surut pada pukul 08.00

Lurah Cilandak Timur, Agus Muharam mengatakan, genangan di lingkungan permukiman di dua RT tersebut terjadi setalah hujan mengguyur sejak malam tadi.

"Curah hujan dengan durasi yang cukup lama menyebabkan Kali Krukut meluap. Sehingga, memicu terjadinya genangan dengan ketinggian berkisar sekitar 35 sentimeter," ujarnya, Rabu (31/1). 

Turap Longsor Saluran Penghubung Cikoko Diperbaiki

Agus menjelaskan, dalam upaya membantu warga pascagenangan, sebanyak delapan petugas PPSU dikerahkan untuk membersihkan akses jalan maupun rumah warga.

"Genangan sudah surut pada pukul 08.00. Kita langsung lakukan aksi bersih-bersih membantu warga," terangnya.

Sementara itu, warga setempat, Rahmat (46) mengucapkan terima kasih atas respons cepat petugas PPSU Keluaran Cilandak Timur melakukan penanganan pascagenangan

"Begitu surut langsung dibersihkan, petugas PPSU sangat membantu kami," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4081 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2791 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1771 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1568 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1433 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik