You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Satgas Hijau Toping Tujuh Pohon di SDN 15 Ciracas
....
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Tujuh Pohon di Halaman SDN 15 Ciracas Ditoping

Satgas Pertamanan dan Kehutanan Kecamatan Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (23/4), memangkas tujuh pohon rindang di halaman SDN 15 Ciracas.

Penopingan dilakukan secara manual oleh tujuh anggota satgas

Kepala  Satuan Pelaksana Pertamanan dan Kehutanan Kecamatan Ciracas, Hani Hartini mengatakan, pemangkasan ini menindaklanjuti permohonan dari pihak sekolah, karena mereka khawatir pohon tumbang saat hujan deras disertai angin kencang.  

"Penopingan dilakukan secara manual oleh tujuh anggota satgas," katanya.

Sembilan Pohon di Jalan Brawijaya Dipangkas

Dia menjabarkan, tujuh pohon yang ditoping ini terdiri dari masing-masing satu pohon Nangka dan Rambutan, dua pohon Mangga dan tiga pohon Ketapang Kencana.

"Kondisi pohon memang sudah sangat rindang, sehingga rawan tumbang atau sempal," ucap Hani.

Rahma Nia , salah satu guru SDN 15 Ciracas, mengemukakan, alasan pihaknya mengajukan penopingan karena tujuh pohon ini sudah sangat rindang dan batangnya mengenai genteng di lantai dua sekolah yang terdapat 488 siswanya.

"Batang pohon sudah mengenai genteng sekolah, sehingga banyak bocor. Saat hujan air masuk ke dalam ruang kelas," pungkasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1762 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1241 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1143 personNurito
  4. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1033 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Realisasi Penerimaan Pajak Jakarta Barat Capai 95 Persen

    access_time20-12-2024 remove_red_eye1005 personTP Moan Simanjuntak