You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Peruntukkan Kawasan Kemang dan Antasari Akan Ditata Ulang
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Walikota Jaksel Dorong Lurah & Camat Kerja Cepat

Walikota Jakarta Selatan, Tri Kurniadi mendorong lurah dan camat untuk bekerja lebih cepat, terutama dalam hal pembebasan lahan Mass Rapid Transit (MRT). Diantaranya lahan yang berlokasi di Jalan Cipete dan Haji Nawi.

Nanti saya akan petakan lurah dan camat, saya dorong agar mereka berlari, bukan jalan di tempat saja

"Kita mau cepat selesai dan berjalan. Malu kita, negara lain sudah punya MRT. Nanti saya akan petakan lurah dan camat, saya dorong agar mereka berlari, bukan jalan di tempat saja," Tri, Kamis (13/8).

Pemkot Jaksel Kebut Pembebasan Lahan untuk MRT

Tri berjanji bisa menyelesaikan pembebasan lahan pertengahan tahun depan. Tercatat masih ada 227 bidang yang akan dibebaskan.

"Segera saya akan selesaikan kekurangannya. Kemarin sudah kita panggil orang-orangnya (pemilik lahan, red)," ujar Tri.

Tri juga mengaku tidak akan segan melaporkan kinerja para lurah dan camat di wilayahnya yang bermain mata dengan pedagang kaki lima (PKL)‎. Khususnya PKL yang berjualan atau menduduki fasilitas sosial dan fasilitas umum.

"Saya usulkan dipecat ke Pak Gubernur. Saya bisa maklum karena kondisi Jakarta Selatan itu adem dan membuat mereka terlena," pungkas Tri.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1086 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1085 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1034 personFolmer
  4. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye974 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Transjakarta Perbolehkan Pelanggan Berbuka Puasa di Dalam Bus

    access_time28-02-2025 remove_red_eye902 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik