You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
UPPD Kebayoran Baru Akan Tertibkan Reklame
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

Reklame Liar di Kebayoran Baru akan Dibongkar

Kantor Unit Pelayanan Pajak Daerah (UPPD) Kebayoran Baru berencana melakukan penertiban terhadap belasan reklame liar yang berada di seputar Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Reklame itu diketahui tidak memiliki izin atau izinnya telah kadaluarsa.

Kami akan kerahkan 25 personel gabungan untuk melakukan penertiban

"Kami akan kerahkan 25 personel gabungan untuk melakukan penertiban," kata Bawong Sugiadi, Kepala UPPD Kebayoran Baru, Rabu (2/9).

Menurut Bawong, personel yang dilibatkan terdiri dari unsur Satpol PP, TNI dan Polri. Selain itu, pihaknya juga sudah menyiapkan sebuah mesin las untuk membongkar reklame dengan besi baja.

10 Reklame Rokok di Cempaka Putih Dibongkar

"Banyak reklame yang tiangnya terbuat dari baja, nanti akan kami robohkan juga karena belum bayar pajak," tegas Bawong.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2700 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2249 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1681 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1053 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1020 personBudhi Firmansyah Surapati