You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 PPSU Gunung Sahari Selatan Bersihkan Pohon Tumbang Di Jalan Angkasa
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Saluran Depan Gedung Basarnas Dikeruk Petugas PPSU

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Gunung Sahari Selatan, Jakarta Pusat, dikerahkan untuk membersihkan saluran tepat di depan Gedung Basarnas, di Jalan Angkasa. Hasilnya, sampah dan juga sisa pohon yang tumbang beberapa hari lalu berhasil diangkut.

Petugas juga ikut membersihkan sampah yang ada di saluran penghubung tersebut, karena kesadaran masyarakat masih cukup rendah sehingga saluran sering penuh sampah

"Petugas juga ikut membersihkan sampah yang ada di saluran penghubung tersebut, karena kesadaran masyarakat masih cukup rendah sehingga saluran sering penuh sampah," ujar Riyanto, Lurah Gunung Sahari Selatan, Jumat (11/9).

Pembersihan seluruh saluran saat ini terus dilakukan oleh petugas. Hal ini untuk mengantisipasi datangnya musim penghujan.

35 Petugas PPSU Bersihkan Sampah di Saluran Mikro

"Setelah dibersihkan kita akan terus monitor terus menerus agar kebersihannya tetap terjaga. Kita imbau warga kita juga jaga kebersihan dan jangan buang sampah sembarangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4130 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2799 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1446 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik